Prediksi Bola Houston Dynamo Vs Los Angeles FC 13 Juli 2019
Pekan ini kompetisi liga MLS mengelar laga tuan rumah Houston Dynamo menjamu pimpinan klasemen sementara Los Angeles FC. Misi sulit di usung oleh Houston Dynamo yang sedang membutuhkan poin agar tidak tergusur oleh tim di posisi 8 yang hanya berbeda 1 poin saja di pihak lain peringkat 1 Los Angeles Fc sedang dalam kondisi positif dan percaya diri tinggi meski bermain tandang tetap di favorit bisa meraih kemenangan di laga ini. Laga ini digelar di BBVA Compas Stadium. Sulit berharap Houston Dynamo mampu memberi kejutan di laga ini sebah tim tamu sulit untuk di kalahkan di musim ini.
Houston Dynamo
Kekalahan atas tim papan bawah FC Cincinnati di laga pekan lalu sungguh membuat para pemain cukup kecewa karena sempat ketinggalan 3 gol dari FC Cincinnati tetapi para pemain hanya mampu mencetak dua goldo 10 menit terakhir sebelum laga berakhir. Harus kedatangan tim kuat pekan ini Los Angeles FC akan menjadi laga berat yang di pikul oleh para pemain untuk menghindari dari kekalahan di laga ini. Wilmer Cabrera sudah tahu apa yang akan menimpa tim nya di laga ini sebab itu startegi bermain dengan pressing keras dan tidak memberi kesempatan bagi para pemaim Los Angeles FC berlama-lama menguasai bola serta mengandalkan counter attack untuk bisa mencuri poin di laga ini. Striker mauro Manolas yang sudah mencetak 7 gol di musim ini tidak boleh melepas peluang sekecil apapun yang di dapat tim nya untuk bisa mencetak gol. Sang penyerang muda yang mendapat julukan New Falcao ini memiliki kemampuan untuk melepas pengawalan dari bek lawan dan mempunyai sundulan kuat menjadi pemain yang di harapkan Houston Dynamo.
Los Angeles FC
Los Angeles FC di musim ini bermain tanpa ampun dan selalu berusaha menghasilkan skor telak di setiap laga nya, kembali menghancurkan Vancouver dengan skor 6 – 1 membuat Los Angeles FC sangat nyaman di posisi puncak memiliki selisih 9 poin dari LA Galaxy. Tiga pemain depan nya mampu mencatat nama nya di papan skor, Striker asal Meksiko Carlos Vela yang mampu mencetak 2 gol di laga melawan Vancouver membuat pemain tesebut semakin menjauh dari para pesaing nya di daftar pencetak gol terbanyak dengan 19 gol di musim ini. Peluang Carlos Vela untuk menambah gol nya sangat terbuka di laga tandang melawan tuan rumah Houston Dynamo. Bob Btadley pelatih yang memperagakan sepakbola menyerang bagi Los Angeles FC sangat yakin tim nya bakal kembali bisa mendulang tiga poin di laga jika para pemain tetap bermain dengan interigas tinggi dan selalu berusaha fokus pada permainan sepanjang laga nya. Bukan tidakk mungki bisa terjadi skor besar di laga ini.
Rekor Pertemuan Kedua Tim
13-10-2018 Los Angeles FC 4 – 2 Houston Dynamo
09-08-2018 Houston Dynamo 3 – 3 Los Angeles FC
04-07-2018 Houston Dynamo 2 – 2 Los Angeles FC
Prakiraan Starting Line Up Houston Dynamo (4-2-3-1)
23 J. Willis
3 A. Lundqvist – 16 K. Garcia – 6 Aljaz Struna – 20 A. DelaGarza
22 M. Vera – 5 J. Cabezas
11 T. McNamara – 27 B. Garcia – 17 A. Elis
9 M. Manolas
Prakiraan Starting Line Up Los Angeles FC (4-3-3)
23 P. Sisniega
27 T. Blackmon – 5 D. Jakovic – 4 E. Segura – 13 M. El Monir
14 M. Kaye – 20 E. Atuesta – 24 L. Nguyen
10 C. Vela – 99 A. Diomande – 9 D. Rossi
Prediksi Ball Possession Houston Dynamo (45%) – Los Angeles FC (55%)
Prediksi Skor
HOUSTON DYNAMO 1 – 3 LOS ANGELES FC